Vokalis dari grup band Nu Metal KORN Jonathan Davis tahun ini akan segera merilis album solo pertamanya, album ini akan dirilis dengan judul dengan namanya sendiri "Jonathan Davis". Pekan lalu, dia merilis single pertamanya "What It Is," dan hari ini dia mengumumkan jadwal tur dunia digelar di Amerika Utara dan Eropa musim semi ini
Dilansir dari Loudware, Tour ini akan digelar secara sederhana, jauh berbeda dengan panggung KORN tour ini akan digelar seperti di bioskop berukuran sedang
Tour Solo Jonathan Davis dimulai pada 6 April di Portland, Oregon, di Crystal Ballroom, dan berakhir pada tanggal 18 Mei di Amerika Utara di Boston, Mass di House of Blues.
Hingga saat ini belum ada keputusan pasti mengenai kapan album solo Jonathan Davis diresmikan perilisannya, menurut rumor Album solo tersebut akan keluar sebelum pertunjukan berlangsung.
Berikut jadwal tanggal tur Amerika Utara di bawah dan posternya. Tiket mulai dijual pada Jumat ini
Jonathan Davis World Tour 2018
April 6 – Portland, Ore. @ Crystal Ballroom
April 7- Seattle, Wash. @ Showbox
April 9 – Vancouver, BC @ Commodore
April 10 – Spokane, Wash. @ Knitting Factory
April 12 – Sacramento, Calif. @ Ace Of Spades
April 13 – Los Angeles, Calif. @ Belasco
April 16- San Diego, Calif. @ House Of Blues
April 18 – San Francisco, Calif. @ Fillmore
April 20 – Tempe, Ariz. @ Ufest
April 21- Albuquerque, N.M. @ Sunshine Theater
April 22 – Denver, Colo. @ Ogden Theater
April 24 – Dallas, Texas @ Gas Monkey Live
April 25 – Houston, Texas @ Warehouse Live
April 26 – Oklahoma City, Okla. @ Diamond Ballroom
May 1 – Kansas City, Mo. @ Truman Theater
May 4 – Milwaukee, Wis. @ The Rave
May 5 – Detroit, Mich. @ The Majestic
May 6 – Chicago, Ill. @ House Of Blues
May 8 – Cincinnati, Ohio @ Bogarts
May 9 – Cleveland, Ohio @ House Of Blues
May 11 – Portland, Maine @ Aura
May 12 – New York, N.Y. @ Irving Plaza
May 14 – Orlando, Fla. @ The Plaza Live
May 15 – Atlanta, Ga. @ Variety Playhouse
May 17 – Silver Spring, Md. @ Fillmore
May 18 – Boston, Mass. @ House Of Blues
0 komentar:
Post a Comment